20-Kata-Kata-Penyemangat-Untuk-Mengembalikan-Mood
Advertisements

Ketika mood kita sedang turun, kata mutiara bisa menjadi kata-kata penyemangat untuk mengembalikan mood. Dalam menjalani kehidupan masalah tentu datang silih berganti tanpa mengenal waktu, masalah ini pasti ada yang mudah untuk diatasi dan ada juga yang sulit untuk diatasi. Ketika kamu di hadapkan dengan masalah yang besar, semangat yang ada di dalam diri kamu bisa jadi patah dan kamupun kehilangan arah. Ketika hal itu terjadi mungkin saja kamu membutuhkan kata mutiara untuk menyemangati hidup kamu. kata kata ini bisa membantu kamu untuk tetap termotivasi. 

Kata mutiara untuk penyemangat hidup ini bisa mengingatkan kamu bahwa segala situasi yang sedang kamu hadapi pasti ada solusinya. Kata mutiara ini juga bisa di jadikan penyemangat supaya kamu menjadi lebih terinspirasi untuk selalu berkembang menjadi pribadi yang lebih kuat lagi. Pada kesempatan kali ini sudah di rangkum beberapa kata-kata penyemangat yang di dapatkan dari berbagai sumber, yuk langsung saja simak di bawah ini:

Advertisements

Kata Kata Penyemangat

  1. Mary Anne Radmacher kalau “keberanian ini tidak selalu mengaum, kadang-kadang suaranya tenang dan di akhir hari berbisik bahwa akan di coba lagi di hari esok”
  2. Winston Churchill  bahwa “Sukses ini bukanlah sebuah akhir, dan kegagalanpun bukanlah sebuah hal yang fatal”
  3. Dodinsky bahwa “Kunci yang di butuhkan untuk bahagia adalah dengan mengetahui bahwa kamu memiliki sebuah kekuatan untuk bisa memilih apa yang harus kamu perjuangkan dan apa yang harus kamu lepaskan.” 
  4. Kamu juga harus ingat, untuk semua hal yang telah hilang, maka kamupun sudah mendapatkan sesuatu yang lain. jika di ibaratkan kamu tidak akan bisa melihat bintang- bintan jika kamu tidak melihat kegelapan terlebih dahulu.
  5. Winston Churchill “seseorng yang pesimimis akan melihat kesulitan dalam setiap peluang, sedangkan seseorang yang optimis akan melihat peluang dalam setiap kesulitan”

    Baca Juga : Berikut Ini Tips dan Cara Memulai Usaha Kuliner
  6. Martin Luther King Jr “Jika dia tidak bisa melakukan sebuah hal besar, dia bisa melakukan hal-hal yang kecil tapi dengan cara yang hebat.”
  7. Robert Collier “Sukses ini adalah jumlah yang di hasilkan oleh usaha kecil yang berulang hari demi hari.” 
     
  8. Benjamin Disraeli “Rahasia dalam kesuksesan adalah keteguhan pada sebuah tujuan yang ingin di capai.”  
  9. John C Maxwell “Untuk orang-orang yang sudah menggunakan waktu yang mereka miliki dengan bijak ketika menghabiskan sebuah kegiatan, maka mereka akan bisa mewujudkan semua tujuan yang ada dalam hidup mereka”  
  10. Kesuksesan yang di capai oleh seseorang tampaknya berhubungan dengan tindakan. Orang-orang yang sukses akan terus bergerak walaupun membuat sebuah kesalahan, dan mereka tidak berhenti.
  11. Ketika melakukan sebuah pekerjaan sebaiknya lakukan pekerjaan yang sulit terlebih dahulu. Karena pekerjaan yang mudah akan mengurusi diri mereka sendiri.
  12. Rahasia untuk bisa maju adalah dengan memulai. Rahasia dari memulai ini adalah dengan memecah tugas rumit.

Nah itu dia beberapa kata penyemangat yang bisa kamu baca ketika kamu sedang tidak bersemangat. Terimakasih ya sudah membaca artikel ini sampai selesai semoga informasinya bisa bermanfaat untuk kamu.

Baca Juga : Cara Mengerjakan Skripsi Dengan Mudah dan Kata Penyemangat

Advertisements